Download Dokumen Indikator Desa Antikorupsi Tumbang Malahoi 2025 'MAMUT MENTENG, HUANG KATUTU' (GANCANG BAHANYI, INTU KABUJUR) ....

Artikel

Pelaksanaan Tes Penjaringan dan Penyaringan Perangkat Desa Tumbang Malahoi Tahun 2025

20 Oktober 2025 09:35:52  Administrator  126 Kali Dibaca  Berita Desa

Pemerintah Desa Tumbang Malahoi bersama Tim Seleksi melaksanakan tahapan tes tertulis, tes komputer, dan wawancara bagi peserta penjaringan dan penyaringan Perangkat Desa, pada hari ini, Senin, 20 Oktober 2025.
Kegiatan ini dilaksanakan secara terbuka, objektif, dan akuntabel sesuai dengan Peraturan Kepala Desa Tumbang Malahoi Nomor 2 Tahun 2025 tentang Tata Cara Pelaksanaan Penjaringan dan Penyaringan Perangkat Desa.

Pelaksanaan tes dihadiri oleh Kepala Desa, BPD, dan unsur masyarakat sebagai bentuk pengawasan bersama untuk menjamin transparansi proses seleksi.
Semoga kegiatan ini menghasilkan aparatur desa yang berintegritas, profesional, dan berdedikasi untuk kemajuan Desa Tumbang Malahoi.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image