Artikel

PRA OBSERVASI DESA PERCONTOHAN ANTIKORUPSI DI TUMBANG MALAHOI

04 Maret 2025 11:03:10  Administrator  4 Kali Dibaca  Berita Desa

PRA OBSERVASI DESA PERCONTOHAN ANTIKORUPSI DI TUMBANG MALAHOI

Kemarin (3 Maret 2025), Desa Tumbang Malahoi menerima kunjungan dari Camat Rungan, Kabid Pemdes, serta tim dari DPMD dan Inspektorat Kabupaten Gunung Mas dalam rangka Pra Observasi Desa Percontohan Antikorupsi. Kegiatan ini bertujuan untuk mempersiapkan desa menghadapi observasi dari tim Provinsi Kalimantan Tengah yang akan dilaksanakan pada 16 Maret 2025.

Dalam arahannya, Camat Rungan menyampaikan pentingnya bimbingan dari tim kabupaten agar Desa Tumbang Malahoi siap menghadapi penilaian dan bisa menjadi contoh hingga tingkat nasional. Kabid Pemdes juga menegaskan bahwa predikat desa percontohan bukan sekadar sebutan, tetapi harus dibuktikan dengan praktik nyata. Harapannya, Desa Tumbang Malahoi dapat menjadi inspirasi bagi desa-desa lain di Kabupaten Gunung Mas.

Mari bersama wujudkan Desa Tumbang Malahoi sebagai Desa Percontohan Antikorupsi!

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Agenda

 Sinergi Program

 Pemerintah Desa

 Komentar

 Media Sosial

 Peta Wilayah Desa

 Peta Lokasi Kantor


Kantor Desa
Alamat : Jl. Lintas Kecamatan RT.07RW.02
Desa : Tumbang Malahoi
Kecamatan : Rungan
Kabupaten : Gunung Mas
Kodepos : 74561
Telepon :
Email : tmalahoi@gmail.com

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:8
    Kemarin:21
    Total Pengunjung:327
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:18.221.254.104
    Browser:Mozilla 5.0